Dinamika adalah
ilmu yang mempelajari gerak, dengan melibatkan gaya sebagai penyebab terjadinya gerak.
a. Pengertian Gaya
Gaya adalah sesuatu ( dorongan / tarikan ) yang dapat menyebebkan benda : diam, bergerak, berubah bentuk atau berubah arah.
Resultan gaya adalah :
Gabungan / penjumlahan dua gaya atau lebih yang dijadikan satu.
Jika 2 gaya bekerja pada satu titik tangkap, dan membentuk sudut sembarang ( ) maka resultannya dirumuskan :
Ingin baca Selengkapnya Download disini
DOWNLOAD HERE

Tidak ada komentar:
Posting Komentar